Tuhan tempat perteduhanku
Manage episode 348720398 series 3245531
Tentu tidak sembarang tempat dapat dijadikan sebagai tempat perteduhan. Pada waktu hendak berteduh, kita tidak memilih tempat denganatap bocor atau mudah roboh, melainkan tempat denganatap cukup lebardan kuat. Bagi kehidupan kita, satu-satunya tempat perteduhanyang kuat dan tepat adalah Tuhan (Mazmur 90:1-2).
4 эпизода